Al Humazah (Pengumpat)

Semalam aku panggil Alang Humairaa sambil membuka surah Al Humazah.

Al Humazah (Pengumpat) 1 - 9:

1.Celakalah bagi setiap pengumpat lagi pencela,
2. yang mengumpulkan harta dan menghitung- hitungnya,
3. dia mengira bahwa hartanya (dapat) mengekalkannya.
4. Tidak sekali-kali. Sungguh dia akan dilemparkan ke dalam Huthamah.
5. Dan tahukah engkau apakah Huthamah itu?
6. (yaitu) api Allah yang dinyalakan,
7. yang sampai ke hati.
8. Sesungguhnya api itu ditutupkan atas mereka,
9. (diikat) pada tiang yang panjang.

Sedap kan bila kita mengumpat dan mengata mengenai orang lain walaupun kita telah sedia maklum amaran Allah SWT hukuman sipengumpat namun kita tidak pernah jemu untuk melakukannya.

Comments

Popular Posts